Menu

DWP DPKH Kaltim Dampingi Kunjungan Bunda Paud Kota Samarinda

 21 Januari 2023
 Muhammad Al-ikqrham
 Berita
 1104

Samarinda – Dharma Wanita Persatuan (DWP) Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Kalimantan Timur menerima kunjungan bunda Paud Kota Samarinda ,Hj. Rinda Wahyuni Andi Harun, ke TK Unggul Bharata dalam rangka "Kamis Ceria bersama anak PAUD" dengan kegiatan Gerakan bersih lingkungan sekolah dan penanaman bibit pohon kelor serta Gerakan minum susu, makan daging dan telur(19/1/23).
Kegiatan tersebut merupakan salah satu rangkaian acara memperingati ulang tahun kota Samarinda.

TK Unggul Bharata didirikan pada tahun 1970 oleh Yayasan Unggul Bharata yang merupakan binaan dari DPKH Kaltim yang beralamatkan di Jl. Marsda A. Saleh No. 05 Samarinda.

diposting oleh

...

Admin Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Kalimantan Timur

GPR

Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Kalimantan Timur

Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kalimantan Timur adalah instansi pemerintahan yang bergerak dalam mengolah peternakan yang ada di kalimantan timur untuk mengciptakan lahan ternak yang lebih luas agar dapat memenuhi target kebutuhan daging tiap tahunnya.

Pengunjung

  • Online
  • Hari ini
  • Bulan ini
  • Tahun ini
  • Tahun lalu
  • 0
  • 0
  • 0
  • 0
  • 0